Ibadah Haji
Perngertian Haji Haji merupakan salah satu ibadah umat islam dan merupakan rukun Islam yang ke-5. Ritual Ibadah Haji dilakukan sejak Nabi Ibrahim sebagaimana dijelaskan dalam QS. Al-Hajj ayat 27 وَاَذِّنْ فِى النَّاسِ بِالْحَجِّ يَأْتُوْكَ رِجَالًا وَّعَلٰى كُلِّ ضَامِرٍ يَّأْتِيْنَ مِنْ كُلِّ فَجٍّ عَمِيْقٍ "Dan serulah manusia untuk berhaji, mereka datang dengan berjalan kaki, dan sebagian lagi menunggang unta, mereka datang dari tempat yang jauh". Ayat ini ditunjukan kepada Nabi Ibrahim sesaat setelah membangun kakbah, nabi Ibrahim pun menyeru, "Wahai seluruh manusia, sesungguhnya Tuhanmu telah menjadikan baitullah, maka tunaikanlah ibadah haji". Setelah itu , gunung itupun tunduk dan menyebarkan seruan Nabi Ibrahim hingga seluruh manusia mendengarnya. mereka pun kemudian menjawab " Labbaik allahumma labbaik" (Saya penuhi panggilanmu Ya Allah...S...